Bahan-bahan yg dibutuhkan:
- 500gram buah labu kuning (kukus dan haluskan)
- 1 bungkus agar-agar putih tanpa rasa
- 200gram gula merah (serut hingga halus)
- Gula pasir secukupnya
- 400ml santan
- 1 sendok teh Pasta pandan
- 1 sendok teh vanili
Cara membuat puding labu
- Rebus gula merah dan air hingga mendidih, saring.
- Campur agar-agar dan gula putih aduk hingga merata, lalu tambahkan santan dan air gula yg sudah disaring, serta masukkan vanili dan pasta pandan. Rebus dgn api kecil sambil sesekali diaduk hingga mendidih.
- Tuang adonan ke dlm wadah / cetakan yg diinginkan, biarkan dingin dan simpan dlm lemari es. Anda jg bisa menambahkan fla di atas puding untk mempercantik makanan buka puasa anda.
Jika anda ingin membuat layer pd puding, maka sebelum direbus anda bisa membagi adonan menjadi 2 bagian, dan salah satunya dicampur dgn pasta pandan, sedang yg satunya dimasak tanpa pasta pandan, untk proses pembuatannya sama. Dan sajian pembuka untk berbuka puasa anda telah siap untk dihidangkan.
Menambahkan puding dlm daftar makanan buka puasa di meja makan tentu pilihan yg tepat bukan? Rasanya yg manis dan teksturnya yg lembut pas untk mengawali buka puasa anda.
other source : http://tempo.co, http://caramembuat123.blogspot.com, http://log.viva.co.id
Post A Comment:
0 comments: